Diagram Venn: Difference between revisions

No edit summary
 
Line 23: Line 23:


Diagram venn yang di dalamnya berisi suatu himpunan tadi digambarkan dengan bentuk diagram sehingga mudah untuk dipahami.
Diagram venn yang di dalamnya berisi suatu himpunan tadi digambarkan dengan bentuk diagram sehingga mudah untuk dipahami.
Untuk cara menggambarnya, kalian dapat memperhatikan gambar di bawah ini.
Untuk cara menggambarnya, kalian dapat memperhatikan gambar di bawah ini.


Line 57: Line 58:
Pada contoh diagram di atas, kalian akan mengenal istilah himpunan bagian, yakni himpunan A adalah himpunan bagian dari himpunan semesta.
Pada contoh diagram di atas, kalian akan mengenal istilah himpunan bagian, yakni himpunan A adalah himpunan bagian dari himpunan semesta.


Secara matematis maka disimbolkan sebagai <code>A ⊂ S</code>.
Secara matematis maka disimbolkan sebagai <math>A \subset F</math>.


==Bentuk Diagram Venn==
==Bentuk Diagram Venn==
Line 66: Line 67:
Sebagai contoh apabila ada himpunan A dan B, keduanya akan saling berpotongan jika memiliki kesamaan maka hal tersebut artinya anggota yang masuk ke dalam himpunan A masuk juga ke dalam himpunan yang B.
Sebagai contoh apabila ada himpunan A dan B, keduanya akan saling berpotongan jika memiliki kesamaan maka hal tersebut artinya anggota yang masuk ke dalam himpunan A masuk juga ke dalam himpunan yang B.


Himpunan A yang berpotongan dengan himpunan B dapat ditulis dengan <code>A B</code>.
Himpunan A yang berpotongan dengan himpunan B dapat ditulis dengan <math>A \cap B </math>.
===Himpunan Saling Lepas===
===Himpunan Saling Lepas===
Himpunan A dan B dapat disebut saling lepas apabila anggota himpunan A tidak memiliki anggota yang sama dengan anggota himpunan B.
Himpunan A dan B dapat disebut saling lepas apabila anggota himpunan A tidak memiliki anggota yang sama dengan anggota himpunan B.


Himpunan yang saling lepas satu ini bisa kalian tulis dengan <code>A // B</code>.
Himpunan yang saling lepas satu ini bisa kalian tulis dengan <math>A // B</math>.
===Himpunan Bagian===
===Himpunan Bagian===
Himpunan A bisa juga disebut sebagai bagian dari himpunan B jika seluruh anggota himpunan A adalah anggota dari himpunan B.
Himpunan A bisa juga disebut sebagai bagian dari himpunan B jika seluruh anggota himpunan A adalah anggota dari himpunan B.
Line 85: Line 86:
==Hubungan Antar Himpunan==
==Hubungan Antar Himpunan==
===Irisan===
===Irisan===
Irisan himpunan A dan B (<code>A B</code>) merupakan suatu himpunan yang mana anggotanya terdapat di dalam himpunan A serta himpunan B.
Irisan himpunan A dan B (<math>A \cap B</math>) merupakan suatu himpunan yang mana anggotanya terdapat di dalam himpunan A serta himpunan B.


[[File:Diagramvenn04.jpg|thumb|center|300px]]
[[File:Diagramvenn04.jpg|thumb|center|300px]]
Line 94: Line 95:


===Gabungan===
===Gabungan===
Gabungan himpunan A serta B (ditulis A B) merupakan suatu himpunan dimana anggotanya adalah himpunan A ataupun anggota himpunan B ataupun anggota dari kedua – duanya.
Gabungan himpunan A serta B (ditulis <math>A \cup B</math>) merupakan suatu himpunan dimana anggotanya adalah himpunan A ataupun anggota himpunan B ataupun anggota dari kedua – duanya.
Gabungan antara himpunan A serta B disimbolkan dengan <code>A B = {x | x A atau x B}</code>
 
Gabungan antara himpunan A serta B disimbolkan dengan <math>A \cup B = \{x\mid x \in A </math> atau <math>x \in B \}</math>


[[File:Diagramvenn05.jpg|thumb|center|300px]]
[[File:Diagramvenn05.jpg|thumb|center|300px]]