Komunikasi Data dan Jaringan:IP Address: Difference between revisions

Line 35: Line 35:
*Jika pada sebuah octet semua angka biner bernilai satu, maka nilai desimal dalam octet tersebut adalah 255.
*Jika pada sebuah octet semua angka biner bernilai satu, maka nilai desimal dalam octet tersebut adalah 255.
*Cara konversi dari biner ke desimal, adalah dengan memperhatikan nilai bits. Jika dilihat dari posisi bits, bits paling kanan memiliki nilai 2 0. Dan nilai pangkat ditambahkan untuk angka biner sebelah kirinya menjadi 2 1. Terus dilanjutkan sampai bits paling kiri
*Cara konversi dari biner ke desimal, adalah dengan memperhatikan nilai bits. Jika dilihat dari posisi bits, bits paling kanan memiliki nilai 2 0. Dan nilai pangkat ditambahkan untuk angka biner sebelah kirinya menjadi 2 1. Terus dilanjutkan sampai bits paling kiri
[[File:KDJ IP 4.png|thumb|center]]
==Konversi IP Address==
Contoh konversi bilangan biner ke desimal pada Ip address versi 4, 32 bit
==Penugasan dan Jenis alamat IP==
===Penugasan alamat IP===
====IP Statis====
Alamat ip yang di tetapkan untuk host saat bergabung dengan jaringan secara terus menerus dengan konfigurasi perangkat keras atau perangkat lunak pada host
====IP Dinamis====
Alamat IP komputer ditetapkan setiap kali restart, biasanya mengguakan teknologi DHCP
===Jenis alamat IP===
====IP Public====
Alamat IP yang digunakan dalam jaringan global Internet serta penggunaan dan alokasinya diatur oleh InterNIC untuk menjamin penggunan IP address ini secara unik
====IP Private====
IP yang biasanya digunakan dalam jaringan yang tidak terhubung ke internet atau bisa juga terhubung ke internet tapi melalui NAT (Network Address Translation)