Jump to content

Jaringan Komputer:Contoh Soal

From Wiki
1. Interkoneksi yang menghubungkan sekurang-kurangnya dua unit komputer atau lebih, tetapi dapat pula berjumlah puluhan komputer, ribuan atau bahkan jutaan node yang saling terhubung satu sama lain disebut dengaan<ref>quizizz.com - KPPI XII</ref>
  • jaringan
  • Node
  • Connector
  • Autonomous
  • Blink
2. Berikut ini adalah contoh-contoh media transmisi yang menggunakan kabel, kecuali<ref>quizizz.com - Soal TKJ</ref>
  • Fiber Optic
  • UTP
  • Wireless
  • coaxial
  • RJ 11
3. Apa tingkatan ke 4 pada OSI layer<ref>jawabanapapun.com - Apa tingkatan ke 4 pada OSI layer?</ref><ref name=":1">qwords.com - OSI Layer: Pengertian, 7 Lapisan & Cara Kerjanya</ref><ref name=":0">binus.ac.id - Makalah Jaringan Komputer</ref>
  • Transport layer
  • Application layer
  • network layer
  • Datalink Layer
  • Session Layer
4. Gelombang dibagi menjadi beberapa derajat. Berapa derajat yang membentuk gelombang lengkap
  • 360
  • 120
  • 90
  • 150
  • 60
5. Internet Protocol Versi 4 ada Berapa ...bit<ref>wikipedia.org - Alamat IP versi 4</ref>
  • 16
  • 32
  • 48
  • 64
  • 128
6. Organisasi apa yang memastikan interoperabilitas produk WLAN<ref>ung.ac.id - IEEE dan WiMAX</ref>
  • IEEE
  • ITU-T
  • ISO
  • IETF
  • FCC
7. Metode komunikasi dialog apa yang digunakan dalam WLAN 802.11<ref name=":0" />
  • Full Duplex
  • Komunikasi setengah dupleks
  • Duplex Ganda
  • Duplex Penuh
  • Salah Semua

Komunikasi setengah duplex dan half duplex memiliki arti yang sama. Kedua istilah tersebut merujuk pada jenis komunikasi di mana hanya ada satu arah komunikasi pada satu waktu.

8. Jenis topologi nirkabel apa yang didefinisikan oleh standar 802.11<ref name=":0" />
  • WAN
  • WLAN
  • WWAN
  • WPAN
  • WMAN

Standar 802.11 adalah standar jaringan nirkabel yang diterbitkan oleh Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE) untuk mengatur kualitas dan interoperabilitas jaringan nirkabel. Ada beberapa versi dari standar 802.11, termasuk 802.11a, 802.11b, 802.11g, 802.11n, dan 802.11ac, yang masing-masing menawarkan kecepatan, jangkauan, dan fitur yang berbeda. Standar 802.11 diterapkan dalam jaringan nirkabel WLAN (Wireless Local Area Network), dan memberikan spesifikasi teknis tentang bagaimana perangkat harus bekerja bersama untuk mengirim dan menerima data melalui transmisi nirkabel.

WLAN (Wireless Local Area Network) adalah jenis topologi jaringan nirkabel yang didefinisikan oleh standar 802.11. WLAN memungkinkan komputer dan perangkat lain untuk terhubung dan berkomunikasi satu sama lain melalui transmisi nirkabel. WLAN biasanya digunakan dalam lingkungan rumah, kantor, kampus, atau area publik lainnya untuk memungkinkan akses internet atau jaringan lokal tanpa kabel. WPAN (Wireless Personal Area Network) adalah jenis topologi jaringan nirkabel lain yang mencakup perangkat seperti telepon, headset, dan smartwatch yang terhubung secara nirkabel dengan perangkat lain yang dekat dengannya, seperti ponsel atau komputer.

9. Jaringan dengan area operasi lebih besar dari LAN tetapi lebih kecil dari WAN (disebuah kota), dengan kapasitas data dan performa hardware yang tinggi merupakan pengertian dari<ref>brainly.co.id - Jaringan dengan area operasi lebih besar dari LAN tetapi lebih kecil dari WAN</ref>
  • LAN
  • WAN
  • MAN
  • WIMAX
  • WiFi
10. Perangkat keras (hardware) yang dibutuhkan untuk membangun sebuah jaringan, kecuali<ref>quizizz.com - Jaringan Komputer</ref>
  • Router
  • Hub
  • Switch
  • Gateway
  • Salah Semua

Karena semua perangkat tersebut dibutuhkan untuk membangun sebuah jaringan

11. Subnet Mask yang dapat digunakan pada IP kelas B adalah<ref>kemdikbud.go.id - Belajar dan Mengenal IP Address, Subnetting, dan VLSM</ref>
  • 255.0.0.0
  • 255.255.0.0
  • 255.255.255.0
  • 255.255.240.0
  • 255.255.255.240
12. Manakah di bawah ini yang bukan termasuk OSI LAyer<ref name=":1" />
  • Server Layer
  • Transport Layer
  • Physical Layer
  • Network layer
  • Aplication layer

Karena tidak termasuk dalam model OSI 7 lapisan

13. Apa mode konfigurasi default yang memungkinkan radio AP beroperasi dalam set layanan dasar?<ref name=":2">stekom.ac.id - LATIHAN SOAL dan JAWABAN untuk Administrator WAN & Jaringan Wireless</ref>
  • Akses
  • Scanning
  • Node/Akar
  • Distribusi
  • Semua Salah
14. Manakah dari parameter dan penggunaan komunikasi nirkabel berikut yang biasanya diatur oleh otoritas pengatur lokal?<ref name=":2" />
  • Frekuensi
  • Bandwitdh
  • Daya Pancar Maksimum
  • EIRP Maksimum
  • Semua Benar

(Frekuensi, Bandwidth, Daya Pancar Maksimum, EIRP Maksimum) biasanya diatur oleh otoritas pengatur lokal.

15. Apabila sebuah komputer dapat melakukan kontrol terhadap komputer lain dengan akses penuh, sehingga dapat membuat komputer lain mengalami restart, shutdown, kehilangan file atau kerusakan system dinamakan<ref>quizizz.com - Sistem Keamanan Komputer AMIK BINA Sriwijaya </ref>
  • jaringan
  • Node
  • Conector
  • Autonomous
  • Tidak ada Jawaban Benar

Karena ini merupakan tindakan yang tidak etis dan merugikan. Namun jika ingin memberikan jawaban dapat menyebutkan sebagai "Remote Control" atau "Penguasaan jarak jauh"

16. Dari pernyataan dibawah ini yang merupakan kekurangan dari topologi bus adalah<ref>brainly.co.id - Dari pernyataan dibawah ini yang merupakan kekurangan dari topologi bus</ref>
  • Sulit dalam pengelolaan
  • Jika satu node putus maka koneksi jaringan tidak akan berfungsi
  • Membutuhkan konsentrator
  • konfigurasi dan pengkabelan cukup sulit
  • Semua Benar
17. Samantha menerima sistem permainan sebagai hadiah. Dia ingin itu berkomunikasi dengan sistem permainan kakaknya Jennifer sehingga mereka bisa bermain melawan satu sama lain. Manakah dari teknologi berikut, jika digunakan dalam dua sistem permainan, yang harus menyediakan konfigurasi termudah dari kedua sistem untuk berkomunikasi satu sama lain?<ref name=":2" />
  • Wifi Personal
  • Wifi Direct
  • Wimax
  • 802.11
  • WAP
18. Istilah mana yang menggambarkan topologi 802.11 yang melibatkan STA tetapi tidak ada titik akses?<ref name=":2" />
  • GSM
  • Ad hoc
  • CDMA
  • WIMAX
  • LiFI
19. Opsi mana yang merupakan topologi komputer nirkabel yang digunakan untuk komunikasi perangkat komputer dalam jarak dekat dengan seseorang?<ref name=":2" />
  • Wimax
  • Bluetooth
  • Zigbee
  • WPersonal Area Network
  • WMAN

Jaringan area pribadi nirkabel (WPAN) adalah topologi nirkabel jarak pendek. Bluetooth dan ZigBee adalah teknologi yang sering digunakan di WPAN.

20. Suatu model jaringan dimana tiap PC dapat menggunakan resource pada PC lain atau memberikan resource-nya untuk dipakai PC lain dan tidak ada yang bertindak sebagai server yang mengatur sistem komunikasi disebut model jaringan<ref>brainly.co.id - Suatu model jaringan dimana tiap PC dapat menggunakan resource</ref>
  • bus
  • Client
  • Server
  • Peer to Peer
  • Multicast
21. Topologi nirkabel mana yang menyediakan jangkauan nirkabel seluruh kota<ref name=":2" />
  • WMAN
  • WPAN
  • Bluetooth
  • Adhoc
  • LiFI
22. Organisasi mana yang bertanggung jawab untuk menegakkan aturan daya pancar maksimum dalam pita frekuensi yang tidak berlisensi?<ref name=":2" />
  • IEEE
  • Aliansi Wifi
  • ISO
  • IETF
  • Semua Salah

Sebenarnya yang bertanggung jawab untuk menegakkan aturan daya pancar maksimum dalam pita frekuensi yang tidak berlisensi adalah otoritas regulasi yang berbeda-beda untuk setiap negara atau wilayah, seperti FCC di Amerika Serikat, atau Ofcom di Inggris.

23. Faktor-faktor apa yang mungkin mempengaruhi ukuran area cakupan BSA dari titik akses?<ref name=":2" />
  • Daya transmisi
  • Jumlah User
  • Coverage
  • Dsitribusi
  • Panjang Antena

BSA merupakan singkatan dari Basic Service Area, yaitu area cakupan dari sebuah titik akses dalam jaringan nirkabel. BSA ditentukan oleh beberapa faktor seperti daya transmisi, jumlah user yang terhubung, dan panjang antena yang digunakan.

24. Istilah apa yang paling tepat menggambarkan dua titik akses yang berkomunikasi satu sama lain secara nirkabel sementara juga memungkinkan klien untuk berkomunikasi melalui titik akses?<ref name=":2" />
  • WDS
  • DS
  • DSS
  • GSM
  • CDMA
25. Aturan-aturan dan perjanjian yang mengatur pertukaran informasi antar komputer melalui suatu medium jaringan ,merupakan pengertian dari<ref>unikom.ac.id - Protokol Jaringan</ref>
  • Protocol
  • Network
  • Host
  • IP
  • MAC Address
26. Jenis sinyal apa yang diperlukan untuk membawa data
  • Sinyal AM
  • Sinyal FM
  • sinyal Carrier
  • Sinyal PM
  • Amplitudo
27. Wi-Fi Alliance bertanggung jawab atas program sertifikasi berikut
  • Cellular
  • WMM-PS
  • Gelombang
  • Sinyal FM
  • Sinyal AM

Wi-Fi Alliance bertanggung jawab atas program sertifikasi WMM-PS (Wi-Fi Multimedia-Power Save). WMM-PS adalah standar Wi-Fi yang mengatur alokasi sumber daya dan manajemen jaringan untuk memastikan kualitas layanan yang lebih baik untuk aplikasi multimedia. Wi-Fi Alliance melakukan tes dan sertifikasi produk yang memenuhi standar WMM-PS untuk memastikan bahwa produk tersebut dapat memberikan kinerja yang optimal dan konsisten dalam lingkungan jaringan Wi-Fi.

28. Model OSI terdiri dari berapa lapis?
  • 6
  • 7
  • 8
  • 5
  • 10
29. Topologi jaringan komputer yang sangat mudah digunakan adalah topologi...
  • Bus
  • Tree
  • Ring
  • Star
  • Benar Semua

Topologi jaringan komputer yang sangat mudah digunakan adalah topologi bus. Topologi bus menggunakan kabel tunggal yang menghubungkan semua perangkat jaringan dan membuat pemasangan dan konfigurasi jaringan lebih mudah dan efisien. Namun, topologi ini memiliki kelemahan seperti tidak dapat berfungsi jika ada masalah pada kabel tunggal, dan kapasitas jaringan terbatas. Meskipun demikian, topologi bus masih digunakan untuk jaringan skala kecil atau sederhana.

Topologi bintang (star) juga mudah digunakan, tetapi tidak se-mudah topologi bus. Dalam topologi bintang, setiap perangkat jaringan harus terhubung ke switch atau hub yang berfungsi sebagai pusat jaringan. Ini membuat pemasangan dan konfigurasi jaringan sedikit lebih rumit daripada topologi bus, tetapi memiliki keunggulan seperti lebih tahan terhadap kerusakan dan memiliki kapasitas jaringan yang lebih besar. Namun, topologi bintang masih banyak digunakan untuk jaringan skala besar dan kompleks karena keandalan dan fleksibilitas yang lebih tinggi.

30. Alamat IP yang menggunakan alamat 192.0.0.0 termasuk kedalam kategori
  • Kelas A
  • Kelas B
  • Kelas C
  • Kelas D
  • Kelas E

Alamat IP yang menggunakan alamat 192.0.0.0 termasuk kedalam kelas C. Alamat IP terbagi menjadi beberapa kelas, yaitu kelas A, B, dan C, yang berbeda-beda dalam jumlah digit yang digunakan untuk menentukan network ID dan host ID. Ke class C memiliki tiga digit pertama yang digunakan untuk menentukan network ID dan satu digit terakhir untuk menentukan host ID. Alamat IP kelas C berada dalam rentang 192.0.0.0 hingga 223.255.255.255.

31. Nama jaringan nirkabel 802.11 dikenal sebagai jenis alamat apa?
  • IP ADRESSS
  • SSID
  • Mac Address
  • BSSSID
  • IP Versi 6
32. Dibawah ini yang termasuk kabel berjenis twisted pair, adalah
  • TCP/IP
  • UDP
  • Coaxial
  • STP & UTP
  • RJ 11
33. Komponen jaringan computer yang berfungsi memperkuat sinyal dengan cara menerima sinyal dan suatu segment kabel lalu memancarkan kembali sinyal tsb dengan kekuatan yang sama dengan sinyal aslinya pada segment kabel lain adalah...
  • Bridge
  • Router
  • Repeater
  • Switch
  • Access Point
34. Teknologi 802.11 biasanya digunakan pada lapisan dasar arsitektur jaringan yang mana?
  • Inti
  • Distribusi
  • Akses
  • Jaringan
35. Tautan jembatan nirkabel 802.11 biasanya dikaitkan dengan lapisan arsitektur jaringan yang mana?
  • Inti
  • Distribusi
  • Akses
  • Jaringan

Source