Node Package Manager (npm): Difference between revisions

No edit summary
Line 29: Line 29:


Untuk melihat package apa saja yang dibutuhkan dari suatu package, kita dapat bernavigasi ke dalam folder <code>node_modules</code>, dan melihat isi dari salah satu folder dependency. Pada contoh kali ini, kita akan melihat isi dependency yang diperlukan oleh package <code>eslint</code>. Package <code>eslint</code> ketika dipasang membutuhkan beberapa package lainnya agar dapat berjalan dengan lancar. Dan tidak jarang package yang lain tersebut juga membutuhkan dependency yang lain agar dapat berjalan.
Untuk melihat package apa saja yang dibutuhkan dari suatu package, kita dapat bernavigasi ke dalam folder <code>node_modules</code>, dan melihat isi dari salah satu folder dependency. Pada contoh kali ini, kita akan melihat isi dependency yang diperlukan oleh package <code>eslint</code>. Package <code>eslint</code> ketika dipasang membutuhkan beberapa package lainnya agar dapat berjalan dengan lancar. Dan tidak jarang package yang lain tersebut juga membutuhkan dependency yang lain agar dapat berjalan.
[[File:Npm1.png|thumb|center|300px|Daftar dependency yang ada di dalam package.json dari package ESLint]]
Jika kita mengetikkan perintah <code>npm ls</code> dari Terminal di dalam folder project, maka akan muncul struktur dependency yang dibutuhkan dari package <code>eslint</code> beserta anak-anak dependency di dalamnya.


==Source==
==Source==